Ke dalam perasaan inilah engkau akan bermuara,
ke dalam perasaan inilah engkau akan pulang dan bertemu aku lagi.
Dan perasaan itu dapat engkau nikmati sekarang, di dalam hati.
Tanpa perlu mati.
Sekarang....
-dee, rectoverso, 2008-
..kisah tak sempurna..
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar